Adjie Massaid akan disemayamkan di rumah duka, Jl Taman Cilandak 2 Blok E No 14, Cilandak Barat, Jaksel. Rencananya mantan suami Reza Artamevia ini dimakamkan di TPU Jeruk Purut.
Nampak dalam foto meninggalnya adjie massaid beberapa artis nampak datang ke rumah duka, tidak hanya artis saja, Presiden SBY dan sejumlah kabinet menteri juga ikut melayat serta anggota DPR pun juga ikut berduka di kediaman adjie massaid.
Berikut ini beberapa Foto Adjie Massaid Meninggal dari berbagai sumber :



